Jeffry Reksa Disunat, Reala Mualaf Demi Putri Delina?
Jeffry Reksa Disunat – Jeffry Reksa memperlihatkan bahwa dirinya yang baru saja disunat melalui akun media sosial TikTok @jeffryreksaaa pada Selasa (23/2).
Dalam postingan viral tersebut, Jeffry terlihat tersenyum dan memperlihatkan bagian bawah tubuhnya yang tertutup dengan menggunakan sarung.
JUDI SLOT ONLINE TERPERCAYA
Ada beberapa momen yang terlihat ekspresi kesakitan dari Jeffy pada saat teman-temannya menggoda dengan berusaha memegang kemaluannya yang tentu saja belum kering dan masih ada sedikit rasa sakit.
Postingan media sosial TikTok tersebut pun disambut antusias oleh Netizen karena banyak yang mengatakan bahwa Jeffry akan segera menjadi mualaf agar bisa menikahi putri semata wayang pelawak Sule yakni Putri Delina.
“Kalo bener serius gak becanda ya alhamdulillah kami akan tetap dukung njep menjadi mualaf,” komentar salah seorang netizen.
“Kalo Jeff mualaf gue seneng supaya bisa cepet nikah sama mput,” ujar lainnya.
Pada akun media sosial TikTok milik Putri Delina, keduanya sedang berjalan ke salah satu pusat perbelanjaan. Terlihat Jeffry masih jalan menggunakan sarung agar bisa menemani kekasihnya. Putri juga seolah memberi isyarat bahwa kekasih tercintanya itu baru saja disunat.
“Orang mah diem dulu di rumah, ini enngak masih bisa temani aku pigi belanja” tulis Putri Delina dalam keterangan postingannya.
Jeffry Reksa dan Putri Delina sempat menjadi bahan perbincangan soal perbedaan agama sejak awal keduanya sah pacaran. Akan tetapi, Baik Jeffry maupun Putri tidak memikirkan hal tersebut dan tetap menjadi pasangan harmonis sampai sekarang ini.